Senin, 11 April 2011

RASI VIRGO ( 23 Agustus - 22 September)

Si Perawan
23 Agustus - 22 September


Karakter Virgo
Tradisional

Rendah hati dan pemalu
Dapat dipercaya
Praktikal dan rajin
Pandai dan analitikal

Di sisi lain...

Khawatir
Terlalu kritis
Perfeksionis

Virgo! Tentang bintang kamu...
Virgo adalah satu-satunya zodiak yang diwakili oleh perempuan. Terkadang diasumsikan sebagai perempuan yang kreatif, menyenangnkan; terkadang diasumsikan sebagai perempuan yang lebih tua. pandai namun terkesan kaku. Kemudian asumsi-asumsi tersebut di konfirmasikan dengan ketepatan Virgoan, kebersihan, kesehatan dan kerapihan.
Untuk beberapa orang yang lahir dalam zodiac ini, menyembunyikan banyak emosi, karena mereka takut untuk menunjukan kepada orang lain karena mereka tidak percaya orang lain, atau mereka tidak memiliki kepercayaan diri dalam diri mereka dan penilaian-penilaian mereka.Ini dikarenakan mereka sadar akan kesalahan dalam dirinya terhadap kurangnya pergaulan. Jadi mereka menutupi diri dengan bersembunyi dengan menunjukan rasa simpati yang tinggi.

Meskipun dari luar kelihatan ceria dan modis, mereka terkadang bisa sangat sensitive, tertutup, bijaksana, dengan pengertian yang baik terhadap masalah orang lain. Mereka dapat menganalisa masalah yang kompleks menggunakan mental yang dimilikinya. Mereka memiliki mata yang luar biasa dalam melihat hal-hal detail namun biasanya hal ini malah berakibat dia tidak dapat melihat isu yang lebih besar. Dalam hal ini, meskipun mereka realistis, namun dapat memperlambat jalannya suatu projek.

Mereka sangat praktikal dalam menggunakan tangannya, teknikal yang baik dan memiliki bakat penemu. Pekerja keras dan perfeksionis, jika suatu hal berjalan tidak benar, mereka mudah putus asa. Karena kemampuannya dalam melihat masalah dari segala sisi, mereka menjadi tidak bahagia dengan hal-hal teoris.

Dengan penjelasan di atas, biasanya mereka lebih baik sebagai pengikut dibandingkan pemimpin. Tanggung jawab merupakan momok bagi mereka dan sering tidak memiliki visi strategis yang dibutuhkan seorang pemimpin. Virgoans biasanya taktikal, dikagumi dalam memenuhi objektif terbatas. Mereka memiliki potensi dalam seni, sains dan bahasa. Khususnya bahasa mereka menggunakan dengan benar, jelas, formal dan mereka memiliki ingatan baik dalam mengingat pepatah.

Pikiran mereka seperti membutuhkan perangsang untuk memecahkan masalah praktikal dibandingkan menggunakan seperangkat rutinitas. Mereka berhati-hati dengan uang dan ketertarikan mereka dalam statistic membuat mereka menjadi akuntan yang baik. Mereka dapat menjadi suster, dokter, psikiater, guru, sekretaris, teknologis, inspector, musikus, pembicara public dan penulis.
Kekurangan mereka, seperti halnya tipe bintang lainnya milikli, adalah extrimitas atas tingkat kualitas hidup. Virgoans dapat menjadi terlalu berhati-hati, dan menghasilkan kekhawatiran yang berlebihan.

MASALAH YANG MUNGKIN MUNCUL, dan SOLUSINYA

Seperti layaknya bintang-bintang yang lain, kita semua memiliki karakter yang unik. Ketika karakter ini muncul, tanpa disadari, biasanya dibarengi dengan masalah. Namun, dengan astrologi kita dapat mempelajari masalah yang mungkin muncul dan mencari solusi yang sesuai berdasarkan karakteristik bintang kita. Sebagai seorang Virgoans kamu mungkin sering menemukan hal-hal dibawah ini. Coba gunakan solusi yang ditawarkan, biasanya kamu akan terkejut dengan hasil yang ada.

PROBLEM: Sering merasa sendirian dan tidak mampu memiliki teman baik.
SOLUTION: Coba untuk tidak terlalu argumentatif dan kritis yang diberikan Virgoans kepada kerabatnya. Coba untuk hidup dan tetap hidup, mereka akan suka.

PROBLEM: Orang sering menolak memiliki hubungan dekat dengan kamu.
SOLUTION: Menjadi terlalu terikat dengan kesehatan dan menjadikan itu topik utama dalam pembicaraan. Coba untuk menyimpan tips dan saran tentang kesehatan untuk diri sendiri kecuali kalau mereka menanyakan hal tersebut.

PROBLEM: Tidak puas dengan hidup kamu.
SOLUTION: Kamu mungkin membatasi diri dengan mengurangi diri dengan seperangkat teori. Coba untuk mengekspresikan hal-hal positif dengan menanyakan ke diri kamu, Siapa atau apa yang kamu layani; Apakah kamu diperbudak atau menyukai. Jawab pertanyaan tersebut dan coba ikut sertakan jawaban kamu dalam setiap langkah kehidupan.

PROBLEM: Kamu mungkin berpikir bahwa hidup kamu sangat sulit mencapai kesuksesan seperti gunung yang terjal.
SOLUTION: Coba expresikan karakter positif kamu yang mampu menganalisa alasan dengan baik. Kamu akan lihat gunung itu akan berubah menjadi lembah yang mudah kamu daki.
Beberapa fakta menarik tentang bintang kamu:
Perawan adalah satu hal yang di asosiasikan ke bintang kamu.
Your ruling planet is MERCURY


Mean distance from the Sun (AU) 0.387
Sidereal period of orbit (years) 0.24
Equatorial radius (km) 2,439
Polar radius (km) 2,439
Body rotation period (hours) 1,408
Tilt of equator to orbit (degrees) 0
Number of observed satellites 0





Warna untuk Virgo adalah Hijau dan COKLAT TUA
Batu bintang kamu adalah si cantik, SARDONYX.
Sardonyx dapat ditemukan diberbagai warna tapi yang disarankan untuk Virgo adalah varietas coklat merah.

Masalah Kesehatan yang mungkin dijumpai...
Virgo dikatakan harus berhati-hati dengan tangan, perut, dan sistem saraf pusat. Mereka sering terlalu khawatir yang justru menyebabkan mereka rentan terkena sakit di perut.
Beberapa Virgoeans terkenal:

August 23, 1970 - River Phoenix - Actor
August 24, 1770 - Friedrich Hegal - Writer
August 24, 1944 - Chris Chubbock - Celebrity
August 25, 1918 - Leonard Bernstein - Conductor
August 25, 1918 - George Wallace - Politician
August 25, 1930 - Sean Connery - Actor
August 25, 1933 - Regis Philbin - TV Personality
August 25, 1947 - Anne Archer - Actress
August 25, 1954 - Elvis Costello - Singer
August 26, 1819 - Prince Albert - Royalty
August 26, 1904 - Christopher Isherwood - Religious Figure
August 26, 1921 - Zipporah Dobyns - Astrologer
August 26, 1923 - Richard Attenborough - TV Host
August 27, 1871 - Theodore Dreiser - Writer
August 27, 1908 - Lyndon Johnson - President USA
Auguat 27, 1910 - Mother Teresa - Humanitarian
August 27, 1929 - Yasser Arafat - Political Figure
August 27, 1931 - Sri Chinmoy - Religious Leader
August 27, 1939 - Pee Wee Herman - Comdian
August 27, 1943 - Tuesday Weld - Actress
August 28, 1749 - Johann V. Goethe - Writer
August 29, 1876 - Frances Kettering - Engineer
August 29, 1907 - Don Loper - Designer
August 29, 1962 - Maeterlinck - Historical Figure
August 29, 1915 - Ingrid Bergman - Actress
August 29, 1938 - Elliot Gould - Actor
August 29, 1958 - Michael Jackson - Singer
August 30, 1797 - Mary Godwin Shelley - Writer
August 30, 1943 - Jean Claud Killy - Skier
August 31, 1880 - Queen Wilhelmina - Neth. Royalt
August 31, 1903 - Arthur Godfrey - Entertainer
August 31, 1908 - William Saroyan - Writer
August 31, 1916 - Daniel Schorr - Jounalist
August 31, 1924 - Buddy Hacket - Actor
August 31, 1928 - James Coburn - Actor
August 31, 1949 - Richard Gere - Actor
August 31, 1950 - Arthur Bremer - Criminal
September 1, 1875 - William Rice Burroughs - Writer
September 1. 1907 - Walter Reuther - Union Official
September 1, 1924 - Rocky Marciano - Boxer
September 1, 1938 - Alan Dershowitz - Attorney
September 1, 1939 - Lilly Tomlin - Comediene
September 1. 1957 - Gloria Estefan - Singer
September 2, 1919 - Marge Champion - Dancer
September 2, 1948 - Terry Bradshaw - Sports Figure
September 2, 1951 - Mark Harmon - Actor
September 2, 1961 - Michael Thiessen - Astrologer
September 3, 1935 - Eileen Brennan - Actress
September 3, 1943 - Valarie Perrine - Actress
September 3, 1965 - Charlie Sheen - Actor
September 4, 1530 - Ivan the Terrible - Royalty
September 4, 1824 - Anton Bruckner - Composer
September 4, 1896 - Antinon Artaud - Writer
September 4, 1908 - Richard Wright - Inventor
September 4, 1913 - Micky Cohen - Gangster
September 4, 1918 - Paul Harvey - Broadcaster
September 4, 1920 - Craig Claiborne - Writer
September 4, 1929 - Tomas Eagelton - Politician
September 5, 1912 - John Cage - Musician
September 5, 1913 - John Mitchell - Politician
September 5, 1927 - Paul Volcker - Federal Reserve
September 5, 1902 - Darryl F. Zanuck - Producer
September 5, 1929 - Bob Newhart - Actor
September 5, 1940 - Raquel Welch - Actress
September 6, 1888 - Joseph Kennedy Sr. - Famous Family
September 6, 1860 - Jane Adams - Social Worker
September 6, 1944 - Swoosie Kurtz - Actress
September 7, 1887 - Edith Sitwell - Writer
September 7, 1900 - Taylor Caldwell - Writer
September 7, 1924 - Daniel Inouye - Politician
September 7, 1943 - Peter Lynch - Financial Wiz
September 7, 1936 - Buddy Holly - Singer
September 8, 1841 - Antonin Dvorak - Composer
September 8, 1889 - Robert Taft - Politician
September 8, 1922 - Lyndon Larouche - Celebrity
September 8, 1924 - Grace Metalious - Writer
September 8, 1925 - Peter Sellers - Actor
September 8, 1948 - Sam Nun - Politician
September 9, 1890 - Jimmy “the Greek Snyder - Celebrity
September 9. 1925 - Cliff Robertson - Actor
September 9, 1941 - Otis Redding - Musician
September 9, 1951 - Michael Keaton - Actor
September 10, 1929 - Arnold Palmer - Sport Figure
September 10, 1934 - Charles Kuralt - Journalist
September 10, 1945 - Jose Feliciano - Singer
September 10, 1948 - Margaret Trudeau - Political Wife
September 10, 1953 - Amy Irving - Actress
September 10, 1924 - Tom Landry - Sports Figure
September 11, 1862 - O. Henry - Writer

September 11, 1885 - D.H. Lawrence - Writer
September 11, 1932 - Bob Packwood - Politician
September 11, 1940 - Brian Depalma - Director
September 11, 1962 - Kristy McNichol - Actress
September 12, 1880 - Henry L. Menken - Writer
September 12, 1888 - Maurice Chevalier - Actor
September 12, 1940 - Linda Gray - Actress
September 13, 1819 - Clara Schumann - Composer
September 13, 1857 - Milton Hershey - Industrialist
September 13, 1905 - Claudette Colbert - Actress
September 13, 1944 - Jacqueline Bissett - Actress
September 13, 1948 - Nell Carter - Actress
September 14, 1879 - Margaret Sanger - Activist
September 15, 1789 - George Fenimore Cooper - Writer
September 15, 1857 - William H. Taft - President US
September 15, 1880 - Agatha Christie - Writer
September 15, 1922 - Jackie Cooper - Actor
September 16, 1638 - Lousi XIV 'Sun King' - Royalty
September 16, 1924 - Lauren Bacall - Actress
September 16, 1926 - Rev. Robert Schuller - Religious Leader
September 17, 1907 - Warren Burger - U.S. Justice
September 17, 1931 - Anne Bancroft - Actress
September 17, 1948 - John Ritter - Actor
September 18, 1916 - Rossano Brazzi - Actor
September 18, 1962 - Refrigerator Perry - Sports Figure
September 18, 1905 - Greta Garbo - Actress
September 19, 1928 - Mickey Mouse - Cartoon Character
September 19, 1941 - Cass Elliot - Singer
September 19, 1948 - Jeremy Irons - Actor
September 19, 1949 - Twiggy - Model
September 19, 1950 - Joan Lunden - TV Personality
September 20, 1853 - Chulalonghorn, Siam - Royalty
September 20, 1878 - Upton Sinclare - Writer
September 20, 1928 - Dr. Joyce Brothers - Psychologist
September 20, 1934 - Sophia Loren - Actress
September 21, 1874 - Gustave Holst - Composer
September 21, 1866 - H. G. Wells - Writer
September 21, 1931 - Harry Hagman - Actor
September 21, 1944 - Hamilton Jordon - Press Secretary
September 21, 1947 - Stephen King - Writer
September 21, 1950 - Bill Murray - Actor
September 22, 1932 - Ingemar Johansson - Boxer
September 22, 1960 - Joan Jett - Singer
September 22, 1960 - Tai Babilonia - Skater